KAU ALLAH BAPAKU YANG SETIA
WALAU HINA KU BERLUMUR DOSA DAN CELA
DI DALAM HIDUPKU, KU TAK MAMPU MELANGKAH
HANYA PADA-MU KUSERAHKAN HIDUPKU
SEBERAPA LAYAKKAH DIRIKU
MENERIMA CINTA DAN KASIH DARI-MU
TAK KAU PANDANG BETAPA HINANYA DIRIKU
KAU HAPUS SEMUA DOSA – DOSA KU…..
REFF:
DAN KINI KUNYANYIKAN
LAGU PUJIAN INDAH
DARI DALAM HATI KUNYANYIKAN KEPADA-MU BAPA
KAR’NA BESAR KASIH-MU,KEKAL DAN TAK PERNAH BERUBAH SELAMANYA
KAN ABADI DI HIDUPKU.
BRIDGE:
TAK TERHITUNG DOSAKU, KAU HAPUS, KAU BASUH
KUSERAHKAN HIDUPKU PADA-MU BAPA