Beritakan KaryaMu

·

Beritakan KaryaMu

Hanya Kau penjunanku
Hidupku di tanganMu
Kau Tuhan sanggup pulihkan
Ubahkan hati yang hancur

Ooo… Oo aku milikMu selamanya

Bentuk hidupku
Jadikan sepertiMu
Serupa denganMu
Sampai s’lamanya
Ku mau bersinar slalu
B’ritakan karyaMu

S’bab Kau Tuhan jalan kehidupan
Masa depan cerah membentang

Beritakan KaryaMu