BETAPA HATIKU RINDUKAN

·

Betapa hatiku rindukan
Berada dekat-Mu Tuhan
Menikmati keindahan-Mu
Dalam dekap hadirat-Mu

Saat ini kan kunyatakan
Betapa ku mengasihi-Mu
Hanya Engkau kerinduanku
Kekasih jiwaku

Ku puji dan sembah Kau Tuhan
Dalam kekudusan-Mu
Anugrah dan rahmat melimpah
Dalam hadirat-Mu

BETAPA HATIKU RINDUKAN

Tinggalkan Komentar

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *