KasihMu Lebih Dari Hidup

·

BILA KURENUNGKAN KASIH SETIA-MU
SUNGGUHLAH ENGKAU PENOLONGKU
DAN DALAM NAUNGAN KEPAK SAYAP-MU
JIWAKU BERSORAK MEMUJI ENGKAU

KASIH SETIA-MU LEBIH DARI HIDUP
BIAR BIBIRKU MEMEGAHKAN ENGKAU
SEUMUR HIDUPKU ‘KAN MEMUJI-MU
TANGANKU KUNAIKKAN DEMI NAMA-MU

KasihMu Lebih Dari Hidup