Takkan Pernah Aku Menyesal
Takkan pernah aku menyesal
Menjalani hidupku ini
Kar’na diriku t’lah mengenalMu
Yesus Bapaku
Takkan pernah aku menyesal
Walau apapun yang terjadi
Dalam hidupku hanya Kau Yesus
Paling berarti
Yesus kurindu
S’lalu berada dekat denganMu
Kasih setiaMu
Sempurna dalam hidupku
Sempurna dalam… hidupku