RENDAAN TERINDAH

·

Di sini kucoba menyebut namaMU
hadir menanti kasihMU
yang lama kurindu

SapaMU getarkan lidahku yang kelu
ingin jiwaku bermadah
melantunkan doa

Reff:
Tuhan,inilah hambaMU
di dalam bertutur
sangat sederhana dan tak sempurna

Tuhan, jadikan hidupku
rendaan tanganMU
yang terindah dan penuh sukacita

RENDAAN TERINDAH

Tinggalkan Komentar

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *